Posts

Niat Puasa Ramadhan 2023 : Ramadan tinggal beberapa hari lagi

     Bulan suci Ramadhan 2023 datangnya tinggal menghitung hari. Bulan Ramadhan ini ialah bulan yang amat dirindukan terutama untuk umat Islam. Dimana dibulan ini amalan – amalan yang kita kerjakan akan mendapatkan pahala yang berlipat ganda. Setiap muslim pastinya akan berlomba – lomba dalam melaksanakn kebaikan terutama dibulan puasa ini. Bulan yang penuh berkah. Ibadah yang wajib tentunya ialah Ibadah puasa . Puasa ialah menahan hawa nafsu dari terbit fajar samapi tenggelamnya matahari .      Ibadah puasa yang dilaksankan umat muslim ini biasanya selama 29-30 hari. Dimana berakhirnya ibadah ini biasanya ditandai dengan datanganya Hari raya idul fitri. Namun, tak lupa kalah pentingnya ada syarat – syarat puasa. Salah satunya ialah niat puasa. Sebagaimana sabda Rasulullah SAW berikut ini, “Sesungguhnya semua perbuatan ibadah harus dengan niat, dan setiap orang tergantung kepada niatnya,” (HR. Al-Bukhari).  Berikut akan dijelakan niat puasa. Nawaitu shauma ghodin an adaai fa

Umur 25 Tahun tapi belum menikah ? Simak Tips berikut

Sudah umur seperempat abad tapi belum menikah ?  Bukan rahasia lagi mungkin, di beberapa kalangan ada batas-batasan usia yang cukup meresahkan. Salah satunya umur yang sudah bisa dibilang matang tetapi belum menikah. Mungkin bakal jadi omongan tetangga, saudara, ataupun sampai orang tua.  Ada yang bilang rentan usia 25 - 30 ialah usia - usia yang wajib nikah. Masak sih gitu ?  Sebenarnya ada banya alasan mengapa seseorang diusia segitu belum menikah. Dan gak ada seorang pun yang bisa menghakimi hal tersebut.  Beberapa alasan, seseorang tersebut sudah berusaha mencari tetapi yang didapat belum sesuai, ada juga faktor ekonomi yang belum mendukung, alasan yang lain, yang baru trend masa ini dimana ada generasi sendwich, generasi dimana ia dihimpit dengan faktor menjadi tulang punggung keluarga. Menafkai keluarga sekaligus mendukung untuk adik - adiknya agar bisa mengenyam pendidikan. Yaaa apapun itu alesanya, kita semua tidak boleh menghakimi ataupun me-judge, kasih saran boleh - boleh aj

Perbandingan Si Paling Healing Vs Si Pembawa Perubahan : Generasi Z

Image
Cukup diketahui bahwa pada masa saat ini Indonesia ditempati oleh sebagain besar penduduk yang disebut Generasi Z. Data dari Badan Pusat Statistik tahun 2021 menyebutkan bahwa Generasi Z ini ada kisaran 27,94% dan total jumlah penduduk Indonesai. Dimana generasi Z ini ialah orang-orang yang lahir kurun waktu 1997 – 2012, bisa dikatakan usianya selitar 10-25 tahun. Generasi Z adalah tenaga kerja baru di dunia kerja yang sebelumnya didominasi oleh Generasi Milenial, Generasi X dan sebagian Baby Boomers. Generasi Z ialah mereka yang hidup atau tumbuh berdampingan erat dengan generasi yang terkenal kreatif dan inovatif. Mengapa demikian, dikarenakan generasi ini tumbuh diiringi dengan perkembanagn zaman yang serba digital. Hal ini membuat generasi ini tidak dapat dilepaskan dengan teknologi digital. Ada survey yang membuat saya merasa sedikit terkejud, dimana survey ini dilakukan oleh “Kim” pada tahun 2022, survey ini menyatakan karyawan rentan usia 18 – 24 tahun, yang didominasi oleh

7 Hal Yang Harus Dilakukan Anak Muda, Generasi Z, Generasi Milenial

 Apa yang harus saya lakukan ? Berikut bisa menjadi bahan referensi      Masa muda ialah masa dimana mencari jati diri. Maka dari itu anak muda akan mencoba banyak hal – hal baru dan ingen mencari tahu banyak hal yang bermanfaat untuk menambah pengetahuan dan pengalamanya. Biasnya dalam hati kita akan muncul bnayak pertanyaan, “Apa yang harus saya lakukan dengan hidupku ini?”, bagaimanakah dengan masa depan saya ? ketia esok saya dewasa, akankah menjadi seperti apa saya ? dan mungkin banyak hal lagi yang akan muncul dalam benak hati kita masing”. Daripada kita memikirkan kemungkinan banyak hal yang belum terjadi, berikut beberapa hal yang bisa kita lakukan untuk menyongsong hidup kita kedepanya. 1. Mencari inspirasi dari banyak orang. "We should be inspired by people. Who show that human beings can be kind, brave, generous, beautiful, strong-even in the most difficult circumstances." - Rachel Corrie.      Orang orang sukses yang saat ini kita tahu, tentunya tidak pe

Theory of planned behavior : Teori Tingkah Laku

  Theory of p lanned b ehavior (teori tingkah laku) menurut   oleh Ajzen ( 1991) . Teori ini memiliki tujuan untuk mengetahui hubungan perilaku-perilaku manusia dalam menyikapi sesuatu. Theory of p lanned b ehavior ini menjelaskan adanya tiga faktor utama yang menjelaskan perilaku manusia yaitu a ttitude (sikap), s ubjective n orm (norma subjektif), dan p erceived b ehavioral Control (kontrol perilaku yang dipersepsikan). Ada tiga faktor utama dalam Theory of Planned Behavior ini yang dapat mempengaruhi individu dalam mengambil sebuah tindakan, yaitu: 1.  Attitude (Sikap), merupakan respon individu yang diberikan terhadap penilaian sesuatu baik berupa respon positif maupun negatif. Misalnya apabila seseorang menganggap sesuatu itu bermanfaat bagi dirinya makan dia akan memberikan respon yang positif, begitupun sebaliknya. 2.  Subjective norm (norma subjektif), ialah persepsi sesorang tentang pemikiran orang lain dalam mendukung atau tidak mendukung dalam melakukan sesuatu. Hal in

Puisi tentang Pekerja Keras yang Siap Menyambut Datangnya Pagi Hari

PEKERJA Hari ini mentari menampakkan diri Menemani hati yang sedang sepi Suara burung yang berkicau Mengimbangi orang – orang yang bersenda gurau Matanya yang berbinar Menandakan hari ini ia akan bersinar Melangkah maju melawan haling rintang Pertanda ia sudah siap berperang Tekadnya yang bulat Terbungkus dengan nyali yang pekat Akankah ia menang? Melawan semua musuh yang menghadang ~ Isabel ~

Puisi tentang Rindu

RINDU Apakah kau lihat burung itu Dia yang mampu terbang bebas membelah angkasa Tak seperti hatiku Ak yang terbelenggu diantara asa Menunggu hari bahagia yang tak kunjung ada Hatiku yang mulai gelisah Menanti dirimu dengan segala resah Aku yang duduk diam Memikirkanmu dengan segala angan Kini khayalu mengitar mimpi Merajut asa merajam hati ~ Isabel ~

Puisi tentang Hubungan Jarak Jauh (LDR = Long Distance Relationship)

LDR Untuk engkau yang jauh disana Ingatlah diriku walu sekejap saja Segala rasa yang membuatku resah Penantian panjang mampu menimbulkan gundah Entah kapan waktu akan mempertemukan Untuk kita yang ingin dipersatukan Jarak bukanlah suatu persoalan Ketika doa adalah jawaban Mungkin waktu memang kejam Berani mengambilmu dari pelukan Namun aku sadar kesabaran akan membuahkan kebahagiaan ~ Isabel ~

Penganguran adalah Passion

Image
Wah, udah jadi sarjana… Daftar PNS sana, mumpung baru buka lowongan tuh. Begitu kata tetangga samping rumah. Mungkin bukan cuma saya yang mendapat perlakuan begitu, ada banyak generasi milenial sekarang yang didorang untuk menjadi PNS. Jaminan di hari tua dan jaminan sosial menjadi alasan utama yang sering saya dengar.   Kenapa Harus Jadi Pegawai Negeri ! Omongan tetangga,,? Permintaan keluarga,,?atau bahkan Calon mertua yang jadi alasan,,? Teringat cerita seorang Ayah yang pusing kepayang karena anaknya tidak mau menjadi wirausaha melanjutkan bisnisnya alih-alih bersikeras ingin menjadi pegawai negeri. Anaknya berdalih, jadi pengusaha banyak resiko dan tak ada jaminan di hari tua, sementara menjadi pegawai negeri kerjanya santuy, uangnya pasti (meski tidak kerja serius dan sering bolospun gaji tidak berkurang), terus waktu tua dapat jaminan. Nongkrong di warkop memang asik, berbincang masalah koruptor yang kian merajalela, hukum yang tak adil di negeri ini, pen

Mung Sawang Sinawang

Image
Sawang- sinawang Dulu, aku pernah iri pada tetanggaku, rumahnya besar, mobilnya bagus. Kalo bertemu, barang- barang brandet selalu menghiasi tubuhnya. Tak lama setelah aku pindah, ak melihat kabar dari Tv, ia meninggal karna dibunuh seseorang, karna utang ratusan juta yang tak kunjung ia bayar. Dulu, ak pernah iri pada temanku, ia selalu bercerita tentang pacaranya yang cantik, kuliah diluar negeri, dari keluarga terpandang pula. Tak lama kemudian mendengar mereka melakukan perbuatan yang tak seharusnya dan pacarnya tersebut hamil, dan menikah. Tak lama setelah itu ak mendengan kabar bahwa mereka telah cerai. Dulu, ak pernah iri pada temanku, ia selalu masuk sekolah favorit. Kuliah di universitas terkenal. Lulus PNS dengan mudah. Tapi bulan kemaren ia menghubungiku ingin meminjam uang karena tak mampu membayar cicil-cicilan barang mewahnya. Dulu ak pernah iri pada temanku. Ia selalu ranking 1. Guru-guru menyukainya, lalu kuliah di universitas terkenal. Kerja di peru

Perihal kopi dan Revisi

Image
Kopi dan Revisi Dear Coffee.. Terima Kasih Terimakasih telah menemani hari-hari ku Terimakasih telah menemaniku mengerjakan proposal Terimakasih telah menemaniku mengerjakan revisi Terimakasih telah menemaniku mengerjakan hasil Sekali lagi.. Terimakasih telah menemaniku mengerjakan hasil Hingga sidang nanti

Mengejar Tali Toga

Image
Sarjana ha ha hi hi Sarjana, apa sih yang kalian pikirkan pertama kali ketika mendengar kata SARJANA. ,wah wong pinter ikuu, wah arek kae golek gawean mesti gampang, bla bla bla Tapi beda pemikiran dengan pelakunya sendiri. sebenernya sih yang ngalami malah jadi bingung sendiri. Setelah jadi saejana atau lulus kuliah, datang pertanyaan *kerja ngendi le ?, bayare piro ?, rabi kapan kii?, bla bla bla. Masih hangat dibicarakan, ada berita yang menyatakan lulusan salah satu uinversitas terkemuka di Indonesia (fres graduate) menolak gaji 8 juta. wow.. menurut saya sih gaji 8 juta itu sudah tinggi, apalagi fres graduate. Menolak gaji 8 juta menurut saya menyia-nyiakan peluang. padahal mah diluar sana masih banyak yang mau menerima ituuu. ya itu menurut saya orang yang kurang nerimo. Percuma berpendidikan tinggi tapi tidak disertai dengan atittude yang tinggi pula. nggo ngopo broooo... Proses yang ditempuh untuk menjadi sarjana emang susah. mulai dari tugas numpuk, dosen killer, k

Kerja Sampingan Buat Mahasiswa

Image
Hello gaess,, apa kabar semoha hari mu selalu menyenangkan. kali ini penulis akan memberi solusi atau jam keluar bagi kalian mahasiswa yang inin menambah uang jajan ataupun untyk biaya kuliah. biasanya mahasiswa itu pas di awal bulan foya-foya terlihat banyak uang ya karna habis dapet kiriman dari orang tua. tetapi diakhir bulan bisa sehar makan sehari enggak. atau bisa sehari makan satu kali.. hehe, maklum lah namanya anak muda kebanyakan ya begitu. kali ini penulis ingin memberikan sebuah solusi bagi kalian mahasiswa yang ingin menambah uang jajan. yuk simak ulasan dibawah ini. Rekomendasi saya : 1. Menjadi Guru Private. Yahhh bagi sebagian mahasiswa sudah banyak yang melakoni hal ini. menjadi guru privat banyak keuntunganya juga lho. salah satunya menambah uang jajan hehe :), eitss tapi tidak hanya itu. sebagai guru privat tentunya kita juga dituntut untuk belajar lagi materi-materi yang akan kita ajarkan, nah tentunya itu akan memaksa kita untuk berfikir dan aktif mencari

Ngopi Berpahala

Image
Ngopi merupakan salah satu aktivitas yang bermanfaat. Kegiatan ini dapat memberikan berbagai keuntungan. Apalagi ngobi bersama teman, dimana tiada gadget yang mengganggu pertemuan. Dari secangkir kopi dapat memberikan tema pembicaraan yang dapat diperluas menjadi percakaoan yang santai dan berisi. Misalnya ngobrol masalah ekonomi, politik, bahkan sampai desas-desus yang beredar di kalangan masyarakat. Mau tau caranya ngopi biar dapat pahala.. yukk simak gambar diatas. Pahami, resapi dan lakukan. Insyaalah dapat menikmati kopi sembaring mendapatkan pahalanyaa. setelah kopi siap diminum, tunggu kopi hinng agak dingin/ hangat, agar lidah tidak merasa kepanasan bacalah bismilah sebelum minum minumlah dengan tangan kanan minum sambil duduk, setelah itu nikmati kopinya dan raih pahalanya Sekian dari saya dan terimakasih...

Green Accounting (Akuntansi Lingkungan)

Image
Green Accounting (Akuntansi Lingkungan) Pengertian : Green Accounting ialah jenis akuntansi yang menghubungkan faktor biaya lingkungan kedalam hasil kegiatan usaha perusahaan. Menurut US EPA (United States Environmental Prediction Agency) Green Accounting ialah identifikasi, prioritas, kuantifikasi dan penggabungan biaya lingkungan ke dalam keputusan bisnis. Fungsi : Internal - untung mengatur biaya konservasi lingkungan dan menganalisa biaya lingkungan dengan manfaatnya, dan meningkatkan efektivitas dan efisiensi aktivitas konservasi lingkungan terkait dengan keputusan yang dibuat. Eksternal - memnungkinkan perusahaan untukmempengaruhi keputusan stakeholder, seperti konsumen, mitra bisnis, investor dan masyarakat lokal. Diharapkan bahawa publikasi dari akuntansi lingkungan dapat memenuhi tanggung jawab perusahaan dalam akuntabilitas stakeholder dan digunakan untuk evaluasi dari konservasi lingkungan   Perkembangan Green Accounting di Indonesia Pada tahun 1992, PBB m